Pria Ini Bangun Rumah Shin-chan Seukuran Asli di Dunia Nyata, Habiskan Rp6,7 Miliar!

Seorang pemuda asal China menunjukkan kecintaannya pada anime Crayon Shin-chan dengan cara yang sangat unik. Shen Yuhao, asal Provinsi Zhejiang, membangun replika rumah keluarga Nohara dalam ukuran asli di dunia nyata, tepatnya di Yun Duo Farm, Kota Huzhou. Proyek ini bukan hanya sebagai ungkapan kecintaan Shen pada anime favoritnya, tetapi juga bertujuan untuk meningkatkan pariwisata […]

21 Penyakit yang Pengobatannya Tidak Ditanggung BPJS

BPJS Kesehatan adalah program jaminan kesehatan yang digunakan oleh masyarakat untuk mendapatkan layanan medis dengan biaya yang terjangkau atau bahkan gratis. Peserta BPJS Kesehatan hanya perlu membayar iuran bulanan sesuai dengan kelas yang dipilih. Terdapat tiga kelas iuran, yaitu: Kelas 1 sebesar Rp150.000 per orang per bulan, Kelas 2 sebesar Rp100.000 per orang per bulan, […]

Tambah 6 Rempah Ini ke Kopi untuk Turunkan Berat Badan Cepat.

Kopi hitam telah lama dikenal sebagai minuman yang efektif meningkatkan metabolisme tubuh, menjadikannya pilihan populer bagi mereka yang ingin mengelola berat badan. Untuk memaksimalkan manfaatnya, Anda bisa menambahkan beberapa rempah ke dalam secangkir kopi. Berikut ini beberapa rempah yang dapat membantu Anda menurunkan berat badan. Kandungan kafein dan kalori rendah pada kopi membuatnya menjadi favorit […]

DLH Tanah Bumbu Ajak Masyarakat Kurangi Sampah Lewat Edukasi dan Kebijakan Pengelolaan Berkelanjutan

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan, terus mengajak masyarakat untuk mengurangi limbah sampah dengan langkah-langkah sederhana namun efektif, seperti memisahkan sampah, mendaur ulang, mengolah kompos, dan mengurangi penggunaan plastik. Kepala DLH Tanah Bumbu, Rahmat Prapto Udoyo, dalam kesempatan di Batulicin pada Rabu (7/1/2024), menekankan pentingnya kesadaran bersama untuk menjaga kebersihan dan […]

Misteri 1 Januari: Mengapa Tanggal Ini Dipilih sebagai Awal Tahun?

Setiap tahun, dunia merayakan pergantian tahun pada tanggal 1 Januari dengan penuh sukacita, pesta kembang api, dan berbagai tradisi unik. Namun, pernahkah Anda bertanya-tanya, mengapa tahun baru dimulai pada tanggal ini? Penetapan 1 Januari sebagai awal tahun ternyata bukan sekadar kebetulan. Di baliknya, ada sejarah panjang yang melibatkan reformasi kalender, tradisi kuno, dan pengaruh agama […]

2.000 Hektare Sawah di Bali Raib per Tahun Gara-gara Pembangunan Hotel

Kebijakan moratorium pembangunan yang akan diberlakukan pemerintah di Bali membuat Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) angkat bicara. Walhi Bali menganggap semestinya kebijakan moratorium diterapkan sejak lama. Pembangunan dan alih fungsi lahan pertanian di Bali sangat masif. Akibatnya, sekitar 2.000 hektare sawah di Bali lenyap per tahun, dan berubah menjadi akomodasi pariwisata alias hotel dan vila. […]